Kronologi Radja Nainggolan Ditangkap Polisi Terkait Penyelundupan Kokain

 Kabar mengejutkan datang dari Radja Nainggolan. Eks pemain Bhayangkara Presisi Indonesia FC itu ditangkap terkait dugaan penyeludupan kokai...


 Kabar mengejutkan datang dari Radja Nainggolan. Eks pemain Bhayangkara Presisi Indonesia FC itu ditangkap terkait dugaan penyeludupan kokain.

Melansir media Belgia, Gazet van Antwerpen, Nainggolan kabarnya diciduk kepolisian. Penangkapan itu menjadi bagian dari penyelidikan penyeludupan narkoba dari Amerika Selatan lewat pelabuhan Antwerp.


Dalam penyelidikan itu, sebanyak 30 rumah di Antwerp dan Brussels digerebek polisi pada Senin (27/1/2025) pagi waktu setempat. Salah satu yang ditangkap kemudian Radja Nainggolan.

"Polisi peradilan federal Brussels melakukan pencarian ke tiga puluh rumah pada Senin pagi, dalam konteks file dari departemen Kejahatan Terorganisir dari kantor kejaksaan Brussels," kata kantor Kejaksaan Brussels.


"Pencarian rumah terutama terjadi di provinsi Antwerp dan di Brussels. Penyelidikan menyangkut dugaan fakta mengimpor kokain dari Amerika Selatan ke Eropa, melalui pelabuhan Antwerp, dan redistribusinya di Belgia."

"Kami dapat mengkonfirmasi bahwa pesepakbola RN (Radja Nainggolan) kehilangan kebebasannya dalam konteks kasus itu."


"Mengingat bahwa interogasi saat ini sedang berlangsung, dan sesuai dengan prinsip praduga tidak bersalah, tidak ada komentar lebih lanjut yang akan dibuat pada tahap ini," jelas pernyataan kejaksaan.


Selain ditangkap, mobil Nainggolan juga disita. Menurut laporan, pengacara sang pemain dalam perjalanan untuk mendampinginya.


Nainggolan memang baru saja kembali ke Belgia. Ia bergabung dengan klub Challenger Pro, Lokeren-Temse, usai meninggalkan Bhayangkara FC akhir musim lalu.


Sebelum ke Indonesia, Nainggolan sudah malang melintang di Eropa, khususnya Italia. Ia mengawali karier bersama Piacenza, Cagliari, AS Roma, Inter Milan, sebelum pindah ke Antwerp, SPAL, dan terakhir Bhayangkara Presisi Indonesia FC. Bersama klub Liga 1 itu, ia bermain 10 kali dan bikin satu gol.


Total, Radja Nainggolan punya catatan bermain 582 laga di level klub dan bikin 67 gol. Ia turut memenangkan gelar Liga Italia bersama Inter pada musim 2020/2021 dan Liga Belgia 2022/2023.


Baca artikel sepakbola, "Radja Nainggolan Ditangkap Polisi Terkait Penyelundupan Kokain" selengkapnya https://sport.detik.com

Name

ABDUL AZIZ,1,abu tours,10,ACT,3,agus,1,ahmad dhani,62,Ahok,397,ahoker,1,amien rais,4,Anies,16,AniYudhoyono,13,anti virus,1,asian games 2018,2,bahar smith,3,bbm,1,Bela Islam,4,Berita,3427,Berita Islam,14,Big Stories 2024,1,bom bunuh diri,1,bom medan,12,bom surabaya 13 Mei,29,bpjs,4,corona,278,Daerah,72,data corona,59,debat capres,8,deddy,2,demo,1,demokrat,3,djarot saiful hidayat,21,dki,736,dpr,1,DPR/DPRD,19,Ekonomi,17,enter,1,entertainment,1804,erick tohir,1,fadli zon,42,fahri hamzah,17,farhat,5,first travel,8,FPI,189,ganti presiden,12,garuda,66,gempa bumi,1,gempa palu,6,gerindra,2,Gibran,44,guru honorer,1,habib bahar,1,habib rizieq,4,hatespeech,13,Hukum,239,ILC,17,intermezzo,3,Internasional,473,investasi bodong,2,Iriana Jokowi,4,Isu,1,Jakarta,119,jogja,1,Jokowi,197,jonru,2,Jusuf Kalla,8,Kaesang,49,Kahiyang,9,kampanye akbar Jokowi,1,kasus 22 mei,10,kasus ektp,3,kasus jessica,1,kasus sepakbola,6,kecelakaan,8,keraton agung sejagat,26,Kesehatan,1,Kontroversi,112,korban,1,KPK,1,Kriminal,16,leasing,1,lina sule,82,lion air,62,lucinta luna,71,mafia bola,1,Mario Teguh,3,mata najwa,13,mca,13,menteri susi,10,messi,1,mudik,1,MUI,12,mulan jameela,1,mustafa nahra,1,najwa,1,nanggala402,12,nas,1,nasioanal,5,nasiona,7,Nasional,9116,News,3,Novel Baswedan,19,NU,46,NUSRON WAHID,3,ojol,3,Olahraga,13,Opini,244,PAN,1,papua,1,Partai,15,pdip,1,pemilu2019,1,Pendidikan,8,Peristiwa,44,Pilgub DKI,203,pilgub sumut,1,pilkada,5,pilkada2018,10,pilkada2024,3,pilpres2019,48,PKB,1,pks,7,poli,1,polirik,1,polisi,1,polit,1,politi,6,Politik,8294,politiki,1,poliyik,1,POLRI,17,prabowo,2,pssi,1,raga,2,Ragam,6135,ragan,3,Ramalan,3,ratna sarumpaet,103,realcount,2,rekapitulasi,1,Revisi UU,1,ridwan kamik,1,ridwan kamil,1,risma,6,s,1,sandiaga uno,11,saracen,1,SBY,39,sehat,1,sejarah,5,sele,2,Seleb,1315,serba serbi,1,setnov,2,shio,8,sidang MK 2019,35,sinovac,2,SJ182,18,sport,1,sunda empire,14,surat ahmad dhani,4,syilviana,2,T,1,telkomsel,1,Teror,9,teroris riau,2,Tips,2,TNI,10,tol cipularang,8,tommy soeharto,1,topic netizen,758,tragedi 9 mei 2018,22,tre,1,trending topik,1853,UAS,27,UN,1,Unik,1,vaksin,3,viral,1,zodiak,17,
ltr
item
Berita Heboh: Kronologi Radja Nainggolan Ditangkap Polisi Terkait Penyelundupan Kokain
Kronologi Radja Nainggolan Ditangkap Polisi Terkait Penyelundupan Kokain
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj73EIH4_x7jh2MOoVZ0qnyzCbd9gDoyL6gCjwxnJ84iDE5VGxR8du5XPYW36kuhfiIpHJaWBaq4UnaC9DQcScuFwLhEI5tG240nVGkHxPd_D_IofiYwpq75rQ53X4rs90Jlki3Xacc1dvWQaMaexoXLqeyRgb7qRxt0hrTioBkdSC37hcMpmh71HnDZJB0/w481-h436/raja.jpeg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEj73EIH4_x7jh2MOoVZ0qnyzCbd9gDoyL6gCjwxnJ84iDE5VGxR8du5XPYW36kuhfiIpHJaWBaq4UnaC9DQcScuFwLhEI5tG240nVGkHxPd_D_IofiYwpq75rQ53X4rs90Jlki3Xacc1dvWQaMaexoXLqeyRgb7qRxt0hrTioBkdSC37hcMpmh71HnDZJB0/s72-w481-c-h436/raja.jpeg
Berita Heboh
http://www.beritaterheboh.com/2025/01/kronologi-radja-nainggolan-ditangkap.html
http://www.beritaterheboh.com/
http://www.beritaterheboh.com/
http://www.beritaterheboh.com/2025/01/kronologi-radja-nainggolan-ditangkap.html
true
5276501411807228324
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS PREMIUM CONTENT IS LOCKED STEP 1: Share to a social network STEP 2: Click the link on your social network Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy Table of Content